Auto connect to wifi with ESP8266

Kita mungkin menginginkan perangkat nodeMCU kita dapat mendeteksi wifi dengan otomatis, kemudian setelah wifi ditemukan NodeMcu akan otomatis terhubung, sehingga dengan cara kerja yang seperti ini, sistem yang kita buat terlihat lebih dinamis.

ada beberapa cara yang dapat kita gunakan, misalnya dengan menggunakan library Wifi Multi, dengan library ini terlebih dahulu kita harus menginputkan nama_nama SSid dan password nya pada bagian void setup, seperti kutipan program berikut


wifiMulti.addAP("ssid_from_AP_1", "your_password_for_AP_1");
wifiMulti.addAP("ssid_from_AP_2", "your_password_for_AP_2");
wifiMulti.addAP("ssid_from_AP_3", "your_password_for_AP_3");

cara seperti ini akan berguna pada lingkungan tertentu, jika kita tahu SSID-SSID dan password yang tersedia dilingkungan perangkat kita. dan cara ini saya rasa kurang dinamis juga, tetap saja kita harus menginput manual SSID dan passwordnya.

cara lain yang dapat digunakan adalah dengan menggunakan library wifi scan, dengan library ini perangkat kita (NodeMcu) akan otomatis mendeteksi wifi yang tersedia dilingkungannya, kemudian apabila wifi sudah terdeteksi, maka perangkat kita akan otomatis mengkoneksikan nya. dengan cara yang seperti ini, maka kita tidak perlu repot-repot memasukkan SSID dan Password, karena perangkat yang akan menentukannnya

Berikut adalah program yang saya buat


Comments